Posted inPendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Pengaruh Kemajuan Iptek Terhadap Negara Kesatuan RI

Pengaruh kemajuan iptek negara kesatuan RI tentunya sangat besar dampaknya pada kehidupan masyarakat kita. Munculnya teknologi seperti komputer, telepon pintar, internet, dan tumbuhnya revolusi industri 4.0 adalah contoh nyata dari kemajuan tersebut. Lalu apa saja pengaruhnya? pengaruh positif dan negatif kemajuan iptek terhadap negara kesatuan republik Indonesia dalam berbagai aspek kehidupan menurut Tim Kemdikbud (2017, hlm. 72-74) adalah…